ADONARAindonesia

"Hanya hidup demi sesama yang membuat kehidupan menjadi lebih bermakna"
(Albert Einstein)

..........SALAM DAMAI DALAM KERAGAMAN..........

Rabu, 12 Maret 2008

Valday 2008 di rmh bp Orong


Kami selalu berusaha merayakan setiap momen; termasuk hari Valentine. Yg terpenting bagi kami adalah, bisa berkumpul bersama, berbagi cerita, 
dan merencanakan yg terbaik untuk ke depan.
Yang tua pun tidak mau ketinggalan.
"Saya merasa seperti seorang abg, padahal usia saya sdh 79 tahun", kata bapak Kopong Lonek
disambut tawa anak2 GEMA. Menurutnya, bergabung dgn yg muda, selain sbg obat awet muda, juga sbg tanggungjwb 
dr generasi tua thdp yg muda.
Ya tua aja semangat, kenapa yg muda mlempem?

1 komentar:

tingtungtinah mengatakan...

buat anak2 adonara terus berjuang jadikan adonara ttp yg terbaik.jgn berhenti hanya sampai di sini kobarkan cinta kasihmu pd sesama.met kenal buat anak2 adonara.aku pnya koleksi majalah2 kalian.mulai dr yg perdana adonara terbentuk di surabaya.thank and aku tunggu tali persaudaraan dr kalian.